75% orang mengenal brand dari logonya, wow!
Artinya …
Penting buat bisnis kuliner/restoran punya logo yang gampang nempel sama semua orang.

Tapi…
Gimana ya cara milih design logo resto yang cocok buat bisnis saya?
Daripada bingung, mending langsung cari tahu 6 inspirasi desain yang bakal jadi acuan buat bikin brand logo resto yang pas sama konsep, vibe dan makanan restoran.
Plus, kamu juga bisa bikin logo desain sendiri pake Shutterstock create.
Sebelum lebih jauh, pahami dulu yuk ciri-ciri desain logo yang menarik.
Design Logo Restoran yang Menarik Kayak Apa Sih?
Pastinya harus punya karakter ini
✅Bisa mewakili konsep restaurant, jenis masakan, dan vibes-nya
✅Design harus gampang diingat
✅Bikin penasaran dan menarik orang buat datang.
✅Desain logo flexible , yang bisa digunakan di berbagai media tanpa mengurangi kualitas.
6 Ide Logo Restoran yang Menarik dan Menggungah Selera
Belum tahu harus mulai bikin desain logo resto darimana?
Pake aja inspirasi template logo restoran ini sebagai titik awalnya.
Logo Restoran Terkenal/Familiar
Pertama ada contoh logo restoran sederhana…
Background pink, dengan elemen garpu, pisau, dan tulisan putih.

Desain logo yang simple dan gampang dikenali kan?
Yes, pake Ikon peralatan makan yang familiar bikin orang langsung tahu identitas resto itu.
Plus, bisa kasih bayangan suasana restorannya.
Logo Maskot

Salah satu trik bikin brand yang unik, bisa pake mascot di logo restoran-mu.
Mascot bisa bikin logo gampang diingat, eye-catching, dan bikin brand deket sama audience loh!
Makanya, banyak merek resto terkenal punya maskot yang ikonik kan?
Contohnya logo restoran ayam KFC dengan ikon Kolonel Sanders yang mendunia.

Gimana menurutmu? Tertarik buat coba?
Showcase Vibe

“A Picture is Worth a Thousand Words“
Yes, cuma dari logo, audiens bisa langsung nebak konsep restoran di atas dan bisa ngebayangin nikmatnya bersantai di tempat itu.
Di saat yang sama logo juga bikin audiens lebih gampang ingat dan kenal brand bisnismu loh!
So, nggak perlu ragu kalau kamu mau menggabungkan ikon-ikon yang relevan pada desain logo cafe dan resto.
Logo Teks/ Wordmark

Lebih suka logo yang simpel, bersih, dan elegan?
Coba aja pake teks kayak contoh desain logo resto di atas.
Cuma hanya mengandalkan tipografi, nama restoran bisa menonjol secara langsung.
Simple yet powerful, right?
Logo Tematik

Mau punya logo cafe dan resto bertema unik dan mencuri perhatian ?
Cobain desain unik menggunakan pixel, terus kombinasikan sama warna hitam dan biru.
Nah, logo restoran unik di atas bakal jadi magnet kuat buat orang-orang yang suka hal unik.
Sekaligus jadi ciri khas yang bakal susah dilupakan.
Mix It Up

Kadang-kadang satu elemen aja nggak cukup untuk mengkomunikasikan seluruh ide logo restoran.
Solusinya, coba mix & match elemen yang berbeda tapi harmonis.
Dengan mix tema, dekorasi, dan keunikan, kamu bisa punya logo yang bikin konsumen makin tertarik.
Yuk, coba!
Cara Membuat Logo Sendiri yang Menarik Untuk Bisnis kuliner
Kalau kamu nggak punya keahlian desain grafis, no worries
Ada Shutterstock Create, tools desain online yang bisa kamu pakai buat bikin logo sendiri dalam hitungan menit.
Gimana cara pakainya?
Siapkan Canvas

▶️Klik Create, pilih Custom size dan masukkan dimensi untuk desain logo restoran-mu
Pilih Template Canvas

Siap berkreasi dengan ragam template dari Shutterstock?
Atau…
Kamu juga bisa bikin logo mulai dari canvas kosong.
▶️Custom template; pilih template, custom size, dan tambahkan elemen dekorasi yang kamu inginkan
▶️Canvas kosong: Disini kamu bisa berkreasi dengan bebas sesuai keinginan. Asyik!
Apapun pilihanmu, sempurnakan desain logo dengan ragam font, grafis, tekstur, efek, dan warna yang sesuai bisnismu.
Edit Desain
Kalo udah pilih template, terus edit logo pakai apa?
Pake aja editing tools Shutterstock create yang multifungsi.
Jadi kamu nggak perlu mencari design tools kesana kemari lagi.
▶️Klik elemen yang ingin kamu sesuaikan lewat pilihan icon yang ada pada toolbar di sisi kiri editor.
Pilih Elemen Dekorasi
▶️Klik Images / Graphics untuk memperbarui desain sesuai kebutuhanmu.
Dari sini, kamu bisa mengunggah, menjelajahi perpustakaan foto, atau memilih gambar dari katalog.
Klik & Download Logo Restoran
▶️Klik Download di pojok kanan atas dan pilih format yang kamu inginkan.
Simpan desainnya dan gunakan untuk mempromosi bisnismu di ragam media publikasi.
Yuk, saatnya eksplore ide kreatif buat desain logo resto-mu dengan Shutterstock Create!
Nah, kalau kamu masih bingung cara pakainya tim Rizvisual, agen Shutterstock Indonesia/partner eksklusif Shutterstock akan bantu demo secara langsung dan bantu kamu pilih gambar yang pas!