Tanpa exposure foto akan redup, dan kehilangan emosi serta sisi uniknya.
Fungsinya yang esensial pada fotografi,
Mengharuskan para fotografer harus tahu apa itu exsposur dan penggunaannya.
Apa Itu Exposure Dalam Fotografi?

Pengertian eksposur adalah jumlah cahaya yang mencapai sensor kamera pada proses pemotretan.
Exposure inilah yang akan mempengaruhi tingkat kecerahan foto.
Serta memainkan peran besar yang menentukan kontras, nuansa, dan ketajaman foto.